Survei Kepuasan Masyarakat terhadap Kinerja Polisi, Polda Sumsel Kerja Sama Universitas Sriwijaya

Survei Kepuasan Masyarakat terhadap Kinerja Polisi, Polda Sumsel Kerja Sama Universitas Sriwijaya

bang. Tim Supervisi Program Quick Win Presisi dari Universitas Sriwijaya Palembang melakukan survei di lingkungan Polres Lahat.-Foto : dok humas Polres Lahat/lahatpos.co-

LAHAT, LAHATPOS.CO - Kepuasan masyarakat terhadap kinerja Polisi dilakukan survei. Tidak tanggung tanggung, Polda Sumsel melakukan kerja sama dengan Tim survei dari Universitas Sriwijaya Palembang.

Tim Supervisi Program Quick Win Presisi dari Universitas Sriwijaya Palembang telah mengunjungi Polres Lahat.

Kali ini giliran jajaran Polres Lahat dilakukan survei.

Tim Supervisi Program Quick Win Presisi dari Universitas Sriwijaya, yang diketuai oleh Doktor Ernita Saraswati.

BACA JUGA:Warga Tanjung Jambu Setop Angkutan Batubara, Kapolsek Merapi Lakukan Mediasi

Kehadiran tim supervise disambut oleh Kapolres Lahat AKBP Eko Sumaryanto SIK MSi yang diwakili oleh Kabag Ren Kompol Sunarso SH, Senin 27 November 2022.

Kegiatan penelitian survei kepuasan, kepercayaan dan opini publik pada program Quick Wins Presisi oleh Tim Universitas Sriwijaya diikuti oleh seluruh Kapolsek jajaran Polres Lahat dan anggota Bhabinkamtibmas.

Kegiatan supervisi dilaksanakan selama 3 hari.

Dalam sambutanya, Kapolres Lahat yang diwakili Kabag Ren, disampaikan Kasubsi Penmas Humas Polres Lahat, Aiptu Lispno SH. Selamat datang ke Polres Lahat dan terima kasih kepada tim Supervisi dari Universitas Sriwijaya.

BACA JUGA:Malam malam, Gubernur Sumsel Herman Deru ke Pasar Cinde Palembang

Kesepakatan kerjasama dengan Universitas Sriwijaya yang dilakukan oleh Polda Sumsel tentang survei kepuasan, kepercayaan masyarakat tentang kinerja Polri di lingkungan Polda Sumsel. 

“Kami harapkan kepada tim untuk melaksanakan survei sesuai dengan metode yang sudah diterapkan, dan kepada para Kapolsek serta anggota, agar jujur dalam memberikan jawaban,” ujarnya.

Sambutan Ketua Tim Supervisi dari Universitas Sriwijaya, Doktor Ernita Saraswati, bahwa tim dalam survei ini akan menilai 4 kriteria yang meliputi :

- Quick Wins Presisi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: