Inilah 4 Pemain Kantongi Kartu Kuning Terbanyak di Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia

Minggu 19-05-2024,13:28 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Lahatpos.co - Inilah 4 pemain kantongi kartu kuning terbanyak di Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia. Asnawi Mangkualam salah satu pemain Timnas Indonesia mengantongi kartu kuning terbanyak.

Asnawi Mangkualam mengoleksi 3 kali kartu kuning selama pertandingan Piala Dunia Zona Asia.

Tidak hanya Asnawi Mangkualam, ada juga pemain dari negara lain mendapatkan 3 kartu kuning.

Md Saad Uddin juga mengantongi kartu kuning. Bek sayap kiri Timnas Bangladesh ini kena 3 kali kartu kuning selama bermain Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia.

Satu lagi pemain Timnas Bangladesh mengoleksi kartu kuning bernama Sohel Rana.

Pria kelahiran 1977 ini mengoleksi 3 kartu kuning.

Shah Shahiran, pemain Timnas Singapura juga mendapatkan 3 kali kartu kuning.

Gelandang tengah ini pemain professional Singapura. Ia bermain di klub Liga Utama Singapura Tampines Rovers.

Berita Baca Juga:

Update Rangking FIFA Terbaru Anggota AFC Asia, Indonesia Naik, Vietnam Turun

Update rangking FIFA terbaru anggota AFC Asia, Indonesia naik, Vietnam turun.

FIFA merilis rangking terbaru sepak bola pada April-Juni 2024. 

Secara mengejutkan, Timnas Indonesia mengalami kenaikan signifikan. Dari rangking 142, Indonesia naik 8 tingkat menjadi rangking 134 di dunia.

Indonesia berada pada urutan 23 di Asia, dari total 46 negara anggota AFC.

FIFA menempatkan Indonesia menjadi negara mengalami kenaikan rangking FIFA secara signifikan.

Kategori :