Bawaslu Lahat

Rekomendasi Game Asli Indonesia Tahun 2024, Berikut Tanggal Rilisnya

Rekomendasi Game Asli Indonesia Tahun 2024, Berikut Tanggal Rilisnya

Deretan Game Asli Indonesia Tahun 2024-sumber foto google-lahatposco

Lahatpos.co – sebuah karya anak bangsa yang wajib sama sama kita apresiasi, deretan game ini dirilis mulai januari hingga April 2024.

Dan yang membuat kita bangga adalah, game game ini merupakan asli Indonesia, sebagai putra putri bumi wajib banget dong kita apresiasi.

Penasarn ada game apa saja ? simak disini selengkapnya.

Spek PC Main Epic Conquest 2 (Minimum)
Sistem opersai: Windows 7 SP1 / 8.1 / 10 64-bit
Prosesor: AMD Ryzen 3 1200 / Intel Core i3-3210
Memori: 4 GB RAM
Grafis: AMD Radeon R7 260X atau Ncidia GeForce GTX 750
DirectX: Versi 11
Penyimpanan: 1 GB ruang tersedia
Kartu Suara: DirectX Compatible Sound Card


Spek PC Main Epic Conquest 2 (Rekomendasi)
Sistem operasi: Windows 7 SP1 / 8.1 / 10 64-bit
Prosesor: AMD Ryzen 3 1200 atau Intel Core i5-6400
Memori: 8 GB RAM
Grafis: AMD Radeon RX460 / Nvidia GeForce GTX950
DirectX: Versi 11
Penyimpanan: 1 GB ruang tersedia
Kartu suara: DirectX Compatible Sound Card
Epic Conquest 2 merupakan role playing game (RPG) yang penuh aksi. Di dalam permainan, Gaco Games telah menerapkan gaya bertarung yang seru, dengan dibumbui alur cerita menarik.

Nah 14 game sisanya berbayar, akan tetapi, harga yang dibanderol tidak terlalu mahal. Malah bisa dibilang pengembang menawarkannya dengan harga yang tergolong sangat murah.

Berikut 15 game Indonesia yang rilis sepanjang bulan Januari - April 2024:

Aquascapers (18 Januari) - Rp 90.999
Solar Serpent Squadron (6 Februari) - Rp 9.699
Matchmaker Agency (14 Februari) - Rp 165.999
Windah Horror Adventure 2 (21 Februari - Rp 9.699
Cats and Seek: Dino Park (26 Februari) - Rp 19.499
Movie Cinema Simulator (8 Maret) - Rp 29 ribu
DADOO: Twists, Turns, and Mischiefs (15 Maret) - Rp 47.499, tapi lagi diskon menjadi Rp 35.624
The Forgotten Villages of Gondomayit 2 - Kost Karangsari (28 Maret) - Rp 100 ribu
Tiny Chaos (28 Maret) - Rp 29.999
Fractals of Destiny (6 April) - Rp 235.999
Epic Conquest 2 di App Store (9 April) - Gratis
Scary In The Journey (18 April) - Rp 47.499
Gaming Cafe Life (18 April) - Rp 39 ribu
The Anomalous Hour (22 April) - Rp 21.999
Deflect Boy (30 April) - Rp 19.499


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: lahatpos.co