Bawaslu Lahat

Australia Lawan Berat Indonesia, Wakil Asia Pasifik, Pimpin Grup I, Lolos Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Australia Lawan Berat Indonesia, Wakil Asia Pasifik, Pimpin Grup I, Lolos Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Australia Lawan Berat Indonesia, Wakil Asia Pasifik, Pimpin Grup I, Lolos Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026. -Foto: lahatpos.co-

Lahatpos.co - Australia lawan berat Indonesia, wakil Asia Pasifik, pimpin grup I, lolos ronde 3 kualifikasi Piala Dunia 2026.

Australia sama seperti Irak. Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde 2, Australia tidak terkalahkan. Australia pimpin grup I dan lolos ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Australia lawan berat Indonesia menghadapi ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Satu satunya wakil Asia Pasifik yang lolos ronde 3 adalah Australia.

Australia langganan lolos Piala Dunia. Badan tinggi dan fisik kuat membuat Australia lebih diuntungkan.

Seharusnya Australia gabung tim tim Eropa. Bukan bermain di Asia.

Australia tidak pernah lolos Piala Dunia kalau bergabung tim tim Eropa.

Dulu Australia tergabung dalam feredasi sepak bola OFC (Oceania Football Confederation).

Saat kualifikasi Piala Dunia, Australia hanya mampu berada di babak play off. Australia tersingkir dari Piala Dunia.

Sejak gabung Asia, Australia menjadi tim yang menakutkan bagi tim tim Asia.*

Berita Baca Juga:

Elkan Baggott temui Shin Tae Young, belajar kasus Egy minta maaf, Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Gampang sekali menyelesaikan masalah Elkan Baggott dengan Shin Tae Young.

Elkan Baggott belajar dari masalah dihadapi Egy Maulana Vikri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: