Filipina Tiru Indonesia Naturalisasi Pemain, Ketua PSSI Erick Thohir: Jangan Remehkan Filipina Piala Dunia

Filipina Tiru Indonesia Naturalisasi Pemain, Ketua PSSI Erick Thohir: Jangan Remehkan Filipina Piala Dunia

Filipina Tiru Indonesia Naturalisasi Pemain Asing, Ketua PSSI Erick Thohir: Jangan Remehkan Filipina Piala Dunia 2026.-Foto: lahatpos.co-

FIFA menunjuk negara di Asia menjadi tuan rumah kongres. Negara yang dipilih adalah Thailand.

Presiden FIFA Gianni Infantino menyampaikan melalui laman media sosialnya, mengucapkan terima kasih kepada Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin atas komitmennya menjadi tuan rumah kongres FIFA.

Kongres FIFA dihadiri seluruh pemimpin sepak bola di dunia. Mulai dari negara Eropa, Amerika, Afrika, dan Asia.

Kongres FIFA akan diadakan pada tanggal 17 Mei 2024. Agenda kongres FIFA adalah pemilihan Presiden FIFA berikutnya.

Termasuk mementukan Tuan Rumah Piala Dunia Wanita FIFA 2027.

Ketua PSSI Erick Thohir siap menghadiri Kongres FIFA ke-74 di Thailand. Kongres akan melahirkan keputusan penting sepak bola dunia.

Berita Baca Juga:

Inilah prestasi Shin Tae Young bersama timnas, Pelatih Korea Selatan ukir sejarah sepak bola Indonesia.

Prestasi Shin Tae Young mentereng sejak menjadi pelatih Timnas Indonesia.

Shin Tae Young pernah melatih Timnas Korea Selatan, tapi prestasinya tidak sehebat sekarang.

Shin Tae Young pernah kena lemparan bantal oleh penggemar sepak bola Korea Selatan.

Lebih tragis, Shin Tae Young kena lemparan telur busuk oleh penggemar sepak bola Korea Selatan.

Sakit memang. Shin Tae Young mampu membuktikan kemampuannya bersama Timnas Indonesia.

Inilah prestasi Shin Tae Young bersama Timnas Indonesia.

Ditangan Shin Tae Young, Timnas Indonesia lolos AFC U-20 Asian Cup 2023 / Piala Asia 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: