Radja Nainggolan Angkat Bicara Terkait Timnas Indonesia, PSSI disentil Begini Katanya

Radja Nainggolan Angkat Bicara Terkait Timnas Indonesia, PSSI disentil Begini Katanya

Radja Nainggolan -sumber foto goggle-lahatpos.co

Lahatpos.co – pemain keturunan berdarah batak yang berwarga Negara belgia Radja Nainggolan sentil PSSI dengan menyebut PSSI Terlalu berani naturalisasi atau merekrut pemain keturunan dengan usia yang masih belia.

"Anda tidak bisa membawa sembarang pemain muda dan langsung bermain di Timnas tanpa pengalaman sebelumnya," kata Radja Nainggolan pada saat Indonesia tumbang di semi final vs Uzbekistan di Piala Asia 2024, senin 29 april 2024 .

Selain itu nainggolan juga menjelaskan bermain di laga internasional itu butuh pengalaman,

“ Bagi saya ini kesalahan Besar PSSI”tegasnya.

Yang menarik disini Pernyataan Nainggolan datang hampir berbarengan dengan pengumuman PSSI yang resmi memulai proses naturalisasi Jens Raven.

Sebagai informasi, Timnas Indonesia U-23 harus takluk dari Uzbeksitan dilaga semi final Piala Asia 2024, dan saat ini Timnas sedang fokus dalam perebutan juara ke – 3.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: lahatpos.co