Wakil Bupati Lahat H Haryanto Hadiri Puncak Peringatan Hari Hak Asasi Manusia Sedunia

Lahat menerima penghargaan kabupaten peduli HAM yang diterima oleh Wakil Bupati Lahat H Haryanto SE MM di acara Puncak Peringatan Hari Hak Asasi Manusia Sedunia ke-74 Tahun 2022, di Hotel Sultan, Jalan Gatot Subroto, Jakarta, Senin (12/12/2022).--
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: