Shin Tae Young Kejutkan Youtuber Korea, Lucu di Indonesia, Kaku di Korea Selatan, Timnas Indonesia Piala Dunia

Selasa 28-05-2024,17:14 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Shin Tae Young berupaya melakukan adaptasi dengan orang Indonesia, sehingga keberadaan dirinya semakin diterima penggemar sepak bola Indonesia.

Shin Tae Young mengungkapkan, ia bersama Erick Thohir ingin membawa sepak bola Indonesia lebih maju dan berkembang.

Target utama Shin Tae Young bersama Erick Thohir membawa Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026.

Sementara Ketua PSSI Erick Thohir memuji kehebatan Shin Tae Young dalam melatih pemain Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia selama dilatih Shin Tae Young mengalami perkembangan pesat.

Saat ini pandangan dunia sudah berubah terhadap sepak bola Indonesia.

Dunia tidak lagi memandang sebelah mata. Timnas Indonesia diperhitungkan.*

Berita Baca Juga:

Erick Thohir: Mereka datang karena cinta, pemain naturalisasi, Timnas Indonesia, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Banyak yang tidak tahu latar belakang pemain keturunan Indonesia dari luar negeri mengikuti program naturalisasi pemerintah.

Pemain naturalisasi datang ke Indonesia karena sangat mencintai Indonesia. Pemain naturalisasi sama seperti mudik kampung halamannya.

Sandi Walsh datang jauh-jauh dari Belgia memiliki keinginan kuat membela Timnas Indonesia.

Kakek Sandi Walsh orang Indonesia. “Dia sangat mencintai kakeknya. Sebagai rasa rindu dengan kakek, dia pulang membela negeri kakeknya,” ujarnya.

Rasa cinta terhadap negeri tidak bisa dibandingkan dengan uang. PSSI kesulitan merekrut pemain naturalisasi kalau harus bayar. 

Kedatangan Sandi Walsh ke Indonesia saking cintanya kepada kakeknya dan Indonesia.

Jordi Amat pemain anak keturunan raja di Spanyol. Neneknya anak raja. Kakeknya orang Indonesia.

Kategori :