Leo Kokubo Bukan Penjaga Gawang Sembarang, Sukses Gagalkan Penalti Uzbekistan Final Piala Asia U-23 2024
Leo Kokubo Bukan Penjaga Gawang Sembarangan, Sukses Gagalkan Penalti Pemain Uzbekistan Final Piala Asia U-23 2024.-Foto: lahatpos.co-
Ketua PSSI Erick Thohir: Pemain Indonesia kalah mental dengan Irak perebutan Juara 3 Piala Asia U-23 2024.
Pemain Indonesia masih tidak belajar dari pengalaman kekalahan lawan Uzbekistan pada pertandingan perempatfinal Piala Asia U-23 2024.
Ketua PSSI Erick Thohir sudah menyampaikan kepada pemain Timnas U-23 2024. Salah satu penyebab kekalahan Timnas Indonesia adalah karena mental.
Pemain Timnas U-23 Indonesia kalah mental dengan pemain lawan Piala Asia U-23 2024.
Menurut Erick Thohir, kalau mental sudah kuat, ukuran tubuh lawan bukan masalah.
Pemain Timnas U-23 Indonesia sudah memiliki materi pelatihan yang cukup.
Mental menjadi masalah utama timnas U-23 Indonesia.
Pemain Indonesia kalah mental dengan Irak perebutan Juara 3 Piala Asia U-23 2024.
Berita Baca Juga:
Inilah statistik hasil pertandingan Irak vs Indonesia juara 3 Piala Asia U-23 2024, Irak lolos Olimpiade Paris.
Berdasarkan statistik hasil pertandingan Irak vs Indonesia, kedua tim tidak terlalu jauh kualitasnya.
Pemain Irak melesetkan bola 22 kali, dan yang mengarah ke arah gawang sebanyak 7 kali.
Pemain Indonesia melesatkan 16 kali tembakan bola, dan yang mengarah ke gawang sebanyak 3 kali.
Akurasi tembakan pemain Indonesia masih rendah.
Namun dari penguasaan bola, Indonesia unggul 52 persen dari Irak 48 persen.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: