Presiden AFC Sebut Pertandingan Semifinal Piala Asia U-23 2024 Indonesia vs Uzbekistan Sangat Layak Diulang
Presiden AFC Sebut Pertandingan Semifinal Piala Asia U-23 2024 Indonesia vs Uzbekistan Sangat Layak Diulang.-Foto: lahatpos.co-
Kedua tim bermain di Abdullah bin Nasser bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar.
Kick off bertanding pukul 21.00 WIB.
Pertandingan babak pertama ini, Indonesia kalah dalam menguasai bola.
Uzbekistan unggul 11 kali tembakan jarak jauh. 1 kali tembakan kearah gawang. Indonesia hanya 2 kali tembakan.
Sebanyak 62 persen penguasaan bola oleh Uzbekistan. Sedangkan Indonesia 38 persen.
Operan bola dikuasai Uzbekistan sebanyak 268 operan, Indonesia 166 kali operan.
Tragisnya, timnas U-23 Indonesia melakukan 9 kali pelanggaran, 2 kartu kuning. Uzbekistan 2 kali pelanggaran dan 1 kartu kuning.
Hingga wasit meniup pluit babak pertama berakhir, skor akhir masih imbang kosong-kosong.
Berita Baca Juga:
Ramainya Nobar Piala Asia U-23 2024 di depan rumah Kades Tanjung Payang Lahat.
Saking ramainya, penonton sampai di pinggir jalan. Semuanya penonton adalah laki-laki. Mulai dari anak anak, remaja, sampai orang dewasa.
Semua terlihat menyatu. Tampak Kades Tanjung Sapri ikut nobar.
Terlihat juga beberapa pejabat berpakaian santai sehari hari berbaur bersama penonton yang lainnya.
Nontonnya seru. Setiap bola mendekati gawang, penonton langsung teriak gooll.., tapi nyatanya belum gol. Cuma hampir gol. Itulah serunya sepak bola. Menyatukan!.
Berita Baca Juga:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: