Kepala Gatal gatal! Ada Kutu Rambut, Pahami Tanda tanda dan Akibatnya
Kepala gatal gatal! ada kutu rambut, pahami tanda tanda dan akibatnya.-Foto : dok/lahatpos.co-
Jumlah kutu rambut yang semakin banyak dapat menyebabkan infeksi bagian kepala yang lebih parah.
Menurunkan Rasa Percaya Diri
Kutu rambut dapat mengurangi rasa percaya diri seseorang. Baik anak anak maupun orang dewasa.
Yang paling tidak enak pada saat sedang berkumpul dengan sesama teman.
Kutu rambut akan jatuh dan hinggap di baju.
Warna kutu rambut yang putih dan kelihatan, akan membuat teman menjadi risih bersama penderita kutu rambut.
Penderita kutu rambut jangan dianggap remeh, jika dibiarkan akan membuat stress.
Ditambah lagi akan mendapatkan ejekan dari teman temannya, karena dianggap kurang bersih merawat rambut.
Kutu Rambut Menyebabkan Penderita Anemia
Bahaya sekali kutu rambut. Jika dibiarkan terlalu lama, akan menyebabkan orang menderita anemia.
Menderita anemia adalah banyak kehilangan darah.
Makanan kutu rambut adalah darah.
Kutu rambut menghisap darah melalui kulit kepala untuk bertahan hidup.
Bahaya sekali memang kutu rambut.
Jika kutu rambut dibiarkan terus hidup buka tidak mungkin menyebabkan kematian pada penderita kutu rambut.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: