Bawaslu Lahat

Terlalu Mahal Tarif Jalan Tol Prabumulih-Palembang Sekali Melintas

Terlalu Mahal Tarif Jalan Tol Prabumulih-Palembang Sekali Melintas

Terlalu mahal tarif jalan tol Prabumulih-Palembang sekali melintas.-Foto : dok/lahatpos.co-

Jika dua seksi jalan tol ini selesai dibangun, maka akses jalan tol Lubuklinggau-Bengkulu akan tersambung.

Hutama Karya terus melakukan pembangunan jalan tol Trans Sumatera.

Selain jalan tol Lubuklinggau-Bengkulu, Hutama Karya juga sudah siapkan rencana rekonstruksi pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim.

Berdasarkan data monitoring progres rekonstruksi Jalan Tol Trans Sumatera pada per Oktober 2023.

Rencana progres rekonstruksi pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim dari PT Hutama Karya (Persero) sudah siap 100 persen.

Tidak ada kendala dari pihak Hutama Karya untuk melanjutkan pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim.

Hanya saja, realisasi pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim yang telah dilakukan Hutama Karya baru mencapai 8,7 persen.

Realisasi pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim masih jauh.

Meski demikian, pihak Hutama Karya memastikan pembangunan jalan tol Trans Sumatera terus akan dilanjutkan.

Jalan tol Prabumulih-Muara Enim merupakan salah ruas jalan tol Trans Sumatera.

Jadi dipastikan pembangunan jalan tol Prabumulih-Muara Enim tetap akan berlanjut.

Pembangunan jalan tol Muara Enim-Lahat-Lubuklinggau memerlukan dana sebesar Rp23,790 Triliun.

Pemerintah pusat memberikan kepercayaan kepada PT Hutama Karya untuk melakukan pembangunan jalan tol Muara Enim-Lahat-Lubuklinggau.

Secara bertahap Hutama Karya terus melakukan pembangunan jalan tol.

Apalagi jalan tol Muara Enim-Lahat-Lubuklinggau merupakan salah satu ruas jalan Tol Trans Sumatera.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: