Mahasiswa UIN Raden Fatah Palembang Lakukan KKN, ini Pesan Camat Lahat Selatan

Mahasiswa UIN Raden Fatah Palembang Lakukan KKN, ini Pesan Camat Lahat Selatan

Foto bersama acara pertemuan paparan program mahasiswa KKN UIN Raden Fatah Palembang.--

1. Mengadakan lomba kegiatan dalam rangka isra mi'raj.

2. Ikut membantu kegiatan rutin posyandu.

3. Silaturahmi ke dusun dusun atau desa di Kecamatan Lahat Selatan,

4. Kegiatan olahraga bersama yaitu latihan voli bersama karang taruna.

5. Yasinan bersama di posko.

6. Makrab (Malam Akrab) bersama karang taruna. 

7. Seminar mengenai promosi serta bisnis digital secara online dengan memanfaatkan teknologi. 

8. Eksplore Wisata di Kecamatan Lahat Selatan.

9. Sosialisasi UIN Raden Fatah ke SMAN 4 Lahat.

10. Mengadakan kegiatan pelatihan keterampilan seni dan budaya.

Kelompok 43 KKN Angkatan 78 UIN Raden Fatah Palembang di Desa Tanjung Payang :

Dosen Pembimbing Lapangan : Bapak M. Rabbani, M.Pd

Anggota :

1. Rizki Safitri (Pendidikan Agama Islam)

2. Iqbal Latasa (Ekonomi Syariah)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: