Gol Filipina dicetak Sandro Reyes pada menit 21 dan Kike Linares pada menit 90+5.
Gol Thailand dicetak Suphanan Bureerat pada menit 45.
Hasil pertandingan Filipina vs Thailand, Negeri Lumbung Padi kalahkan Gajah Putih, semifinal Piala AFF 2024.
Filipina yang disebut Negeri Lumbung Padi ini berpeluang lolos babak Final