Untung Rugi Pelatih Baru, Patrick Kluivert, 3 Pemain Andalan STY Dilepas, Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sabtu 25-01-2025,07:13 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Wesley Sneijder mengaku kagum sosok Alex Pastoor yang mau menjadi Asisten Pelatih.

Gelandang terbaik dunia tahun 2010 Wesley Sneijder melihat Alex Pastoor turun kasta.  

Alex Pastoor sudah berpengalaman menjadi Manager Sepak Bola di Belanda.

Kali ini ia bersedia turun kasta menjadi Asisten Pelatih demi Indonesia.

Wesley Sneijder menjelaskan tugas pelatih sepak bola berada di depan dan dihadapan publik.

Tanggapan Wesley Sneijder, gelandang terbaik dunia, Alex Pastoor jadi Asisten Pelatih, Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih juga mengkoordinir dan mendatangkan pemain sepak bola.

Asisten Pelatih Alex Pastoor akan membantu tugas Patrick Kluivert di Indonesia.

Kerja sama keduanya diharapkan membawa Indonesia lolos Kualifikasi Piala Dunia 2026.*

Orang Belanda terkejut, Alex Pastoor jadi Asisten Pelatih, ragukan Patrick Kluivert, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Euforia pergantian Pelatih Indonesia sampai kepada Belanda.

Orang Belanda terkejut Alex Pastoor menjadi Asisten Pelatih Timnas Indonesia.

Patrick Kluivers jadi Pelatih baru Timnas Indonesia menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Orang Belanda mengira Alex Pastoor jadi Pelatih baru Timnas Indonesia.

Selama ini Alex Pastoor sudah berpengalaman menjadi Manajer atau Pelatih sepak bola di Belanda.

Dalam sesi diskusi sepak bola di stasiun televisi Belanda, Alex Pastoor menjelaskan, awalnya ia diajak Patrick Kluivert bertemu di Hotel Amsterdam Belanda.

Kategori :