3 Kelemahan Indonesia, Ungkapan Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sabtu 16-11-2024,14:09 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Kabar terbaru, Kevin Diks sapa Presiden Prabowo, pemain keturunan gabung Indonesia, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Ketua PSSI Erick Thohir membagikan kabar terbaru sepak bola Indonesia menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pemain keturunan Kevin Diks menjadi warga Negara Indonesia, setelah mengambil sumpah di Kantor Kedutaan Indonesia di Belanda. 

Setelah diambil sumpah menjadi WNI, Kevin Diks melalui video singkatnya menyapa Presiden Prabowo.

Kevin Diks menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden RI Prabowo Subianto telah menerimanya menjadi WNI.

Kevin Diks akan memberikan segalanya bagi sepak bola Indonesia.

Kevin Diks juga mengatakan tidak sabar lagi membela Indonesia menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Bergabungnya Kevin Diks Bersama Indonesia, menambah jumlah pemain keturunan gabung Indonesia.

Semoga bergabungnya Kevin Diks peluang Indonesia lolos Kualifikasi Piala Dunia 2026 terbuka lebar.

Kevin Diks siap dimainkan pada November ini Indonesia lawan Jepang dan Arab Saudi.*

Inilah cara Erick Thohir, atasi mafia penjualan tiket, lewat aplikasi Garuda.id, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pembelian tiket nonton sepak bola dunia lewat aplikasi, tidak lagi lewat manual.

Ketua PSSI Erick Thohir telah menerapkan aplikasi garuda.id bagi supporter ingin membeli tiket nonton Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Cara ini lebih praktis dan mudah dalam penjualan tiket Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Erick Thohir mengatakan sudah ada 325 ribu supporter yang terdaftar lewat aplikasi garuda.id.

Dari jumlah supporter itu, sebanyak 281 ribu supporter sudah terverifikasi melalui wajah supporter.

Kategori :