Jepang berhasil mencetak 7 gol tanpa balas ke gawang China.
Alasan itulah Bahrain tidak mau menanggung malu di mata dunia.
Nyatanya Jepang tetap berhasil mengalahkan Bahrain skor telak 5 gol tanpa balas pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Reaksi Pelatih Jepang Hajime Moriyasu kecewa terhadap Bahrain.
Hajime Moriyasu mengungkapkan Bahrain melakukan tindakan bodoh.
Pemain Jepang sudah dipersiapkan kemungkinan terdapat gangguan dari supporter lawan.
FIFA siapkan sanksi tegas kepada Bahrain pada Kualifikasi Piala Dunia 2026.
FIFA ingin memberikan pelajaran kepada supporter lain tidak meniru Bahrain menggunakan laser.*
Berita Baca Juga:
Jawaban Erick Thohir, Rocky gerung kurang nyaman, pemain naturalisasi, Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Ketua PSSI Erick Thohir menjelaskan dalam membangun sepak bola tidak semudah membalikkan telapak tangan.
Sepak bola butuh proses, bukan melihat perasaaan.
Rocky Gerung melihat sepak bola dari sisi perasaannya saja tanpa melihat proses memajukan sepak bola Indonesia.
Rocky Gerung mengungkapkan perasaannya kurang nyaman kehadiran pemain naturalisasi bersama tim nasional Indonesia.
Rocky Gerung melihat banyak pemain naturalisasi saat Indonesia vs Australia pada Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Erick Thohir menegaskan, ada 5 strategi PSSI membangun sepak bola. Yakni, pengembangan pemain muda dan akademi, reformasi kompetisi liga, PSSI terus melanjutkan program diaspora dan naturalisasi, peningkatan infrastruktur sepak bola, dan pengelolaan media sosial.