Bahrain Biarkan Indonesia Menang, Tanpa Penonton, Kualifikasi Piala Dunia 2026

Rabu 25-09-2024,07:44 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Rocky Gerung langsung klarifikasi pernyataannya dihadapan publik.

Rocky Gerung mengatakan pernyataannya adalah kritikan bukan hinaan.

Kegaduhan pernyataan Rocky Gerung membuat penggemar sepak bola kesal terhadap dirinya.

Ketua PSSI Erick Thohir mengungkapkan kritikan Rocky Gerung dianggap bagian dari masukan dan saran kepada tim nasional Indonesia.

Sebaiknya kritikan dan saran disampaikan secara baik baik kepada PSSI, tidak membuat kegaduhan di masyarakat.

FIFA membolehkan negara melakukan program naturalisasi pemain.

Aturan FIFA diikuti oleh PSSI melakukan naturalisasi terhadap pemain keturunan.

Di Asia saja baru tahu program naturalisasi FIFA.

Negara besar seperti Spanyol, Amerika, Belanda, dan Jerman melakukan naturalisasi terhadap pemain keturunan mereka.

Dalam sepak bola, PSSI punya target dan misi menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Erick Thohir mengajak terus dukung tim nasional Indonesia menghadapi Kualifikasi Piala Dunia 2026.*

Berita Baca Juga:

Harapan Rafael Struick gabung Brisbane Roar FC, Liga Australia, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Rafael Struick mengungkapkan keputusan gabung Brisbane Roar FC Liga Australia merupakan keinginan sendiri.

Penyerang Indonesia ini melihat Liga Australia cukup menantang. Australia negara langganan Piala Dunia.

Rafael Struick berharap bermain Liga Australia semakin memiliki banyak jam bermain.

Kategori :