Jersey Malaysia Kena Kritik Warganya, Mirip Baju Tanah Abang, Olimpiade Paris 2024, Kualifikasi Piala Dunia

Selasa 09-07-2024,08:16 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Lahatpos.co - Jersey Malaysia kena kritik warganya, mirip baju Tanah Abang, Olimpiade Paris 2024, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Warga Malaysia tidak puas terhadap jersey timnas Malaysia mengikuti Olimpiade Paris 2024.

Indonesia sudah lebih dulu merilis jersey timnas mengikuti Olimpiade Paris 2024.

Jersey Indonesia didesain langsung anak Prabowo Subianto Didit Hediprasetyo.

Didit Hediprasetyo memberikan secara gratis kepada tim olahraga Indonesia menghadapi pertandingan level internasional.

Feredasi sepak bola Malaysia mengumumkan jersey timnas Malaysia. Warna jersey Malaysia perpaduan kuning dan biru maron.

Sayangnya jersey Malaysia kena kritik warganya sendiri. Ada yang mengatakan jersey Malaysia mirip baju Tanah Abang.

Tanah Abang adalah satu satu pasar induk berada di Jakarta. 

Malaysia bersiap menghadapi Olimpiade Paris 2024. Walaupun cabor sepak bola gagal, Malaysia mengirimkan atlet cabor yang lain.

Sepak bola Malaysia juga gagal mengikuti Kualifikasi Piala Dunia 2026. Timnas sepak bola Malaysia tersingkir pada ronde 1 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Indonesia terus melaju menghadapi Grup C Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.*

Berita Baca Juga:

Ole Romeny menuju Jakarta, penyerang andalan Indonesia, pemain keturunan Belanda, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Hamdan Hamedan Tenaga Ahli Menpro Bidang Atlet Diaspora memberitahukan ada pemain keturunan dari Belanda menuju Indonesia.

Pemain keturunan baru ini siap gabung Timnas Indonesia.

Kategori :