Erick Thohir Kurang Puas Rangking FIFA, Indonesia Pimpin Asia Tenggara, Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Kamis 13-06-2024,14:34 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Langkah berikutnya, PSSI mengajukan Calvin Verdonk kepada AFC sebagai federasi sepak bola Asia yang menaungi PSSI.

Surat resmi PSSI pengajuan naturalisasi Calvin Verdonk kepada AFC sudah dikirim semalam. Tinggal menunggu balasan dari AFC.

Erick Thohir tidak bisa memastikan kapan surat balasan persetujuan AFC keluar.

“Tinggal menunggu persetujuan AFC,” ujarnya.

Kalau surat persetujuan AFC keluar untuk Calvin Verdonk, maka barulah secara resmi Calvin Verdonk bermain membela Timnas Indonesia lawan Filipina.*

Berita Baca Juga:

FIFA restui Calvin Verdonk bela Timnas Indonesia, lawan Irak, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Ketua PSSI Erick Thohir mengabarkan pemain naturalisasi Calvin Verdonk sudah mendapatka restu FIFA gabung Timnas Indonesia.

Restu FIFA dalam bentuk surat resmi FIFA disampaikan langsung kepada PSSI.

Erick Thohir mengatakan, dalam surat FIFA, federasi sepak bola Belanda tempat Calvink Verndok bernaung setuju perpindahan federasi dari Belanda ke Indonesia.

Penggemar sepak bola Indonesia sangat senang mendengar kabar langsung dari Ketua PSSI Erick Thohir tentang Calvin Verdonk.

Timnas Indonesia sebentar lagi akan lawan Timnas Filipina.

Penggemar sepak bola Indonesia berharap Timnas Indonesia menang lawan Filipina.

Jangan seperti dipermalukan Irak dihadapan penggemar sepak bola sendiri.*

Berita Baca Juga:

Penyerang sepak bola asal Brasil tawarkan bela Timnas Indonesia, lawan Filipina, Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Kategori :