Shin Tae Young Ingin Jakarta Internasional Stadium (JIS) Jadi Markas Timnas Indonesia, Ini Alasannya

Kamis 09-05-2024,15:55 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Lahatpos.co - Shin Tae Young ingin Jakarta Internasional Stadium (JIS) jadi markas Timnas Indonesia Piala Dunia, ini alasannya.

Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae Young meminta PSSI jadikan Jakarta Internasional Stadium (JIS) sebagai markas Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia menghadapi kualifikasi Piala Dunia 2026.

Jakarta Internasional Stadium (JIS) memiliki kapasitas luas dan terbesar di Indonesia.

Kapasitas Jakarta Internasional Stadium (JIS) bisa menampung 82 ribu orang.

Kapasitas ini sangat sesuai dengan Indonesia dikenal memiliki penggemar sepak bola terbanyak di Asia.

Jakarta Internasional Stadium (JIS) memiliki atap pelindung hujan, sehingga pemain tidak kehujanan saat bertanding.

Jakarta Internasional Stadium (JIS) menjadi simbol kemajuan dan perkembangan sepak bola Indonesia.

Pemain Timnas Indonesia mendukung Jakarta Internasional Stadium (JIS) menjadi markas Timnas Indonesia.

Pembandingkan dengan Lapangan Gelora Bung Karno (GBK).

Thom Haye mengeluhkan sulit bernafas berada di Lapangan Gelora Bung Karno (GBK).

Nathan juga mengatakan, kandungan oksigen kurang di Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta.

Berita Baca Juga:

Shin Tae Young bandingkan pemain Korea Selatan dan Indonesia, pengalaman melatih pemain Asia.

Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae Young mengatakan, pemain Korea Selatan dan Indonesia memiliki ukuran tinggi tubuh yang sama

Kategori :