Dapat Kuota Prabayar sampai 256 GB dari Vivo Y27

Rabu 26-07-2023,13:23 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

Jika anda datang dengan budget di atas Rp 5 jutaan, Vivo V27 5G jelas bisa jadi pilihan yang sangat tepat untuk tahun ini. 

HP Vivo terbaru 2023 ini bekerja dengan prosesor MediaTek Dimensity 7200, salah satu seri chipset kelas menengah terbaru yang sudah mendukung 5G. 

Kinerjanya diperkuat oleh RAM 8GB yang tentunya sudah mampu mendukung banyak kebutuhan anda, termasuk gaming. 

Layarnya ini mampu menampilkan gambar dengan resolusi FHD+ dengan refresh rate di level 120Hz yang akan membuat mata Anda nyaman. 

BACA JUGA:Hati-hati Gunung Dempo Erupsi Status Waspada

Di sektor kamera, Vivo V27 mungkin akan jadi salah satu yang terbaik di kelasnya. 

Ada tiga buah kamera utama di bagian belakang, masing-masing dengan sensor wide angle 50 MP, ultrawide angle 8 MP, dan macro lens 2 MP. 

Kamera belakangnya ini mampu merekam video dengan kualitas hingga 4K@60fps. 

Kamera depannya tak kalah menarik. HP Vivo terbaru 2023 ini dibekali kamera selfie dengan resolusi 50 MP yang juga sudah mampu merekam video dengan kualitas hingga 4K@60fps. 

BACA JUGA:Desain Elegan Vivo Y27 ala Gaya Sultan

Untuk mendukung semua fitur di atas, Vivo V27 didukung baterai berkapasitas 4.600 mAh dengan fast charging 66W. 

Vivo mengklaim teknologi ini mampu mengisi daya hingga 50% hanya dalam waktu 19 menit. 

Jika anda mulai tertarik untuk membelinya, secara resmi diumumkan bahwa harga HP Vivo V27 5G untuk pasar Indonesia adalah Rp 5.999.000 dan hanya tersedia satu varian, yaitu dengan konfigurasi memori 8/256GB. 

BACA JUGA:HP Vivo Y36 Harga Rp3 Jutaan Kelas Mewah

Spesifikasi dan Harga HP Vivo V27 5G 

Layar 

Kategori :