Permintaan Khusus Gubernur Sumsel untuk Siswa SMK

Jumat 09-06-2023,05:52 WIB
Reporter : Dian
Editor : Dian

“Adapun cabang seni yang dilombakan lanjut dia meliputi lomba nyanyi solo, lomba gitar solo, lomba monolog, lomba cipta lagu, lomba film FI, lomba tari kreasi, lomba alat musik tradisional, kriya, dan lomba permainan tradisional,” tadasnya.

Turut hadir pula dalam kesempatan tersebut, Anggota DPRD Sumsel, Muhammad Yaser, Ketua ICSB Sumsel Hj. Samantha Tivani HD, Kabid SMK Dinas Pendidikan Sumsel, Nondyaboni. *

 

Kategori :