Ini Lho yang Dimaksud Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Diraih Kabupaten Lahat

Kamis 16-03-2023,00:37 WIB
Reporter : Novri
Editor : Ibrahim

Untuk diketahui Universal Health Coverage (UHC) adalah wujud nyata komitmen Pemerintah Daerah baik provinsi, kabupaten/kota dalam mendukung Program Jaminan Kesehatan Nasional bagi masyarakat Indonesia. 

Program kesehatan berobat gratis Pemerintah Kabupaten Lahat kepada masyarakat, menjadi salah satu penunjang diraihnya penghargaan ini. (*)

 

Kategori :