Sudah Lapor Kades dan BPD, tapi Belum Ada Tanggapan, Minta DLH Turun Tangan

Senin 16-01-2023,14:05 WIB
Reporter : Purwanto
Editor : Dian

Tapi, warga mengeluhkan PT BAS.

Debu angkutan batu bara PT BAS diduga menjadi penyebab sumur warga keruh.

Bukan hanya keruh, warga setempat menyampaikan, warga air sumur menjadi hitam.

Saat ini, warga Sugiwaras resah.

BACA JUGA:Oknum Warga Kota Raya Lahat Mendekam di Penjara, Gara gara Masalah ini

Sumur yang sehari hari jadi sumber air kehidupan, ternyata berubah warna.

Perubahan warna itu sejak hilir mudik angkutan tambang batu bara melintas.

Membawa debu ke pemukiman warga.

Seperti yang saat ini dikeluhkan oleh Efendi.

BACA JUGA:Bupati Empat Lawang Apresiasi Pengungkapan Ladang Ganja Oleh Polres Empat Lawang dan Polda Sumsel

Warga Desa Sugihwaras Kecamatan Gumay Talang Kabupaten Lahat yang merasa resah.

Sudah sekitar satu minggu ini kondisi air sumurnya jadi berwarna hitam dan keruh. 

Menurut Efendi, biasanya tidak macam ini. 

Sejak angkutan batu bara lewat sekitar sebulan yang lalu.

BACA JUGA:Peran BNI Geber Olahraga Nasional Diapresiasi Menpora

Kalau pas hujan air di sekitar sumur ini berwarna hitam.

Kategori :